KOLEKSI BUKU PENERBIT PENA PERSADA
Penulis: Sulasi Rongiyati, S.H., M.H., Dian Cahyaningrum, S.H., M.H., Dr. Ari Mulianta Ginting, S.E., M.S.E., Dr. Rasbin, S.TP., M.S.E., Lisnawati, S.Si., M.S.E., Yosephus Mainake, S.H., M.H. Editor: Prof. Dr. Ir. Achmad Suryana, MS.
PENANGANAN KREDIT MACET USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH: IMPLEMENTASI KEBIJAKAN HAPUS BUKU DAN HAPUS TAGIH
Judul Buku: PENANGANAN KREDIT MACET USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH: IMPLEMENTASI KEBIJAKAN HAPUS BUKU DAN HAPUS TAGIH
Penulis Buku: Penulis: Sulasi Rongiyati, S.H., M.H., Dian Cahyaningrum, S.H., M.H., Dr. Ari Mulianta Ginting, S.E., M.S.E., Dr. Rasbin, S.TP., M.S.E., Lisnawati, S.Si., M.S.E., Yosephus Mainake, S.H., M.H. Editor: Prof. Dr. Ir. Achmad Suryana, MS.
ISBN : -
Link : https://www.instagram.com/p/DAkp2boyzwu/
Penulis Buku: Penulis: Sulasi Rongiyati, S.H., M.H., Dian Cahyaningrum, S.H., M.H., Dr. Ari Mulianta Ginting, S.E., M.S.E., Dr. Rasbin, S.TP., M.S.E., Lisnawati, S.Si., M.S.E., Yosephus Mainake, S.H., M.H. Editor: Prof. Dr. Ir. Achmad Suryana, MS.
ISBN : -
Link : https://www.instagram.com/p/DAkp2boyzwu/
Buku ini menganalisis kendala yang dihadapi UMKM dalam menjalankan bisnisnya sehingga berdampak pada peningkatan kredit macet sektor UMKM. Selain itu, buku ini juga menganalisis bagaimana penanganan kredit macet melalui kebijakan hapus buku dan hapus tagih pada tataran normatif dan rencana penerapannya. Pemerintah berencana melakukan kebijakan penghapusan kredit macet bagi usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) untuk mendorong pertumbuhan kredit dan perekonomian nasional. Kredit macet UMKM berdampak pada sulitnya UMKM mengembangkan usaha karena keterbatasan akses pembiayaan dari perbankan/non-perbankan, sehingga diperlukan kebijakan agar UMKM dapat kembali menjalankan usahanya dengan lebih sehat.